Da Vinci's Demons
Da Vinci's Demons | |
---|---|
Berkas:Da Vinci's Demons - Title Card.jpg | |
Genre | |
Pembuat | David S. Goyer |
Pemeran |
|
Penggubah lagu tema | Bear McCreary |
Penata musik | Bear McCreary |
Negara asal | Amerika Serikat |
Bahasa asli | Inggris |
Jmlh. musim | 3 |
Jmlh. episode | 28 (daftar episode) |
Produksi | |
Produser eksekutif |
|
Produser | Marco Ramirez Matthew Bouch |
Lokasi produksi | Wales |
Sinematografi |
|
Penyunting |
|
Pengaturan kamera | Ganda |
Durasi | 57–59 menit |
Rumah produksi |
|
Distributor | Tonto Films and Television Limited |
Rilis asli | |
Jaringan |
|
Format gambar | 1080i (HDTV) |
Format audio | Dolby Digital 5.1 |
Rilis | 12 April 2013 26 Desember 2015 | –
Da Vinci's Demons adalah sebuah serial drama fantasi sejarah yang menampilkan catatan fiksi kehidupan awal Leonardo da Vinci.[1][2] Serial tersebut dibuat oleh David S. Goyer dan dibintangi oleh Tom Riley dalam peran utama.[3] Film tersebut dikembangkan dan diproduksi dalam kolaborasi dengan BBC Worldwide dan mengambil gambar di Wales, Britania Raya.[4] Serial tersebut didistribusikan di 120 negara.[5]
Acara tersebut menampilkan Leonardo yang mengimplikasikan dirinya dalam skema politik keluarga Medici dan Pazzi dan hubungan mereka dengan Gereja Katolik.
Serial tersebut ditayangkan secara perdana di Amerika Serikat di Starz pada 12 April 2013, dan musim keduanya ditayangkan secara perdana pada 22 Maret 2014.[6] Serial tersebut diperbarui ulang untuk musim ketiganya, yang tayang perdana pada 2015.[7]
Alur
Serial tersebut mengeksplor kehidupan awal yang fiksi dari Leonardo da Vinci pada masa renaisans di Italia.
Pemeran dan karater
Utama
- Tom Riley sebagai Leonardo da Vinci
- Laura Haddock sebagai Lucrezia Donati
- Blake Ritson sebagai Dewan Girolamo Riario
- Elliot Cowan sebagai Lorenzo de' Medici
- Lara Pulver sebagai Clarice Orsini
- James Faulkner sebagai Paus Siktus IV - Francesco & Alessandro della Rovere.
Pendukung
- Gregg Chillin sebagai Zoroaster de Peretola, teman dan pengikut Leonardo.
- Paul Freeman sebagai seorang arsitek
- Eros Vlahos sebagai "Nico", pengikut Leonardo.
- Hera Hilmar sebagai Vanessa Moschella, pelayan bar Florentine dan peragawati untuk Leonardo.
- Allan Corduner sebagai Andrea Verrocchio
- Lee Boardman sebagai Amerigo Vespucci
- David Schofield sebagai Piero da Vinci, notaris Lorenzo dan ayah Leonardo.
- Michael Elwyn sebagai Gentile Becchi
- es sebagai Giuliano de' Medici, saudara Lorenzo.
- es sebagai Kapten Nazzareno Dragonetti
- Alexander Siddig sebagai Aslan Al-Rahim, "Si Turki"
- Shaun Parkes sebagai Solomon Ogbai, “Si Abisinia”
- Ray Fearon sebagai Carlo de' Medici, putra kandung Cosimo de' Medici, "Si Pesulap".
- Nick Dunning sebagai Kardinal Lupo Mercuri, Kurator Arsip Rahasia Vatikan
- Kieran Bew sebagai Alfonso, Adipati Calabria
- Jeany Spark sebagai Ippolita Maria Sforza, Adipati Wanita Calabria
- Matthew Marsh sebagai Ferdinand I dari Naples
- Vincent Riotta sebagai Adipati Federico da Montefeltro
- Carolina Guerra sebagai Ima, Pendeta Wanita Tinggi Anak-Anak Matahari
- Raoul Trujillo sebagai Sapa Inka
- Estella Daniels sebagai Zita
- Elliot Levey sebagai Francesco Pazzi
- Michael Culkin sebagai Jacopo Pazzi
- Ieuan Rhys sebagai Anggota konsili De'Rossi
Penampilan tamu
- Paul Rhys sebagai Vlad Tepes
- Richard Sammel sebagai Hartweg
- Paul Westwood sebagai Niccoló Ardinghelli
- Faye Johnson sebagai Camilla Pazzi
- Abbie Hirst sebagai Allegra Pazzi
- David Sturzaker sebagai Bernardo Baroncelli
- Tom Wu sebagai Quon Shan
- Hugh Bonneville sebagai Galeazzo Maria Sforza
- Akin Gazi sebagai Bayezid II
Produksi
Serial tersebut menandai kolaborasi pertama antara Starz dan BBC Worldwide setelah persetujuan produksi baru.[2][8] Acara tersebut disutradarai oleh Goyer, yang menyutradarai dua episode pertama dan menulis beberapa episode lainnya bersama dengan penulis-penulis seperti Scott Gimple, Brian Nelson dan Joe Ahearne.[9] Julian Court dan Jamie Payne bertugas sebagai sinematografer yang bekerja dengan sutradara yang berbeda.
Pemfilman untuk serial tersebut mengambil tempat di Britania Raya, di Swansea, Neath, Pelabuhan Talbot dan Kastil Margam di Wales.
Ikhtisar serial
Daftar episode Da Vinci's Demons
Sambutan
Pemberian
Da Vinci's Demons meraih tiga nominasi untuk Rancangan Judul Utama Outstanding, Musik Tema Judul Utama Outstanding dan Efek Visual Khusus Outstanding dalam Peran Pendukung di Penghargaan Emmy Kreatif Waktu Perdana ke-65. Serial tersebut memenangkan Ranjangan Judul Utama dan Musik Tema Judul Utama, namun gagal memenangkan Efek Visual karena dikalahkan oleh serial Cinemax Banshee.[10]
Penyiaran internasional
Negara | Jaringan | Penayangan perdana | Slot waktu |
---|---|---|---|
Australia | FX Channel | 16 April 2013 | 19:30 |
Bosnia dan Herzegovina | FOX | 22 April 2013 | 22:00 |
Bulgaria | FOX | 15 April 2013 | 21:50 |
Ceko | Prima Cool | 8 Desember 2014 | 21:50 |
Estonia | FOX (Estonia) | 14 April 2013 | 22:00 |
Finlandia | FOX | 14 April 2013 | 21:55 |
Prancis | France 4 | 17 Mei 2014 | 20:45 |
Jerman | Fox Channel | 17 April 2013 | 21:45 |
Yunani Siprus |
FOX | 13 April 2013 | 00:00 |
Hungaria | FOX | 4 Februari 2014 | 21:00 |
India | National Geographic Channel | 15 Desember 2013 | 20:00 |
Italia | FOX | 22 April 2013 | 21.50 |
Jamaika | CVM TV | 12 Agustus 2014 | 22:00 |
Jepang | FOX | 19 Juni 2013 | 23:00 |
Amerika Latin Panama Argentina Brasil Chili Kolombia Republik Dominika Guatemala Meksiko Ekuador Peru Uruguay Venezuela |
Fox Latin America (Musim 1) Moviecity Premieres (Musim 2) |
16 April 2013 | 22:00 |
Belanda | Fox (Belanda) | 22 Agustus 2013[11] | 20:30 |
Norwegia | Fox Crime | 15 April 2013 | 21:55 |
Selandia Baru | the BOX (Selandia Baru) | 22 Agustus 2013 | 20:35 |
Filipina | FOX | 8 Juni 2013 | 20:00 |
Polandia | FOX | 13 April 2013 | 22:00 |
Portugal | FOX | 14 April 2013 | 22.20 |
Rusia | FOX (Russia) | 26 April 2013 | 21:00 |
Serbia | FOX | 22 April 2013 | 22:00 |
Afrika Selatan | FOX (Afrika Selatan) | 6 Mei 2013 | 21:30 |
Asia Tenggara Brunei Kamboja Hong Kong Indonesia Malaysia Myanmar Singapura Thailand |
Fox Movies Premium | 28 April 2013 | 22:00 |
Spanyol | FOX | 9 Mei 2013 | 22:00 |
Taiwan | STAR Movies | 24 April 2013 | 21:00 |
Turki | FX | 23 April 2013 | 00:00 |
Britania Raya | FOX | 19 April 2013 | 22:00 |
Vietnam | STAR Movies | 28 April 2013 | 21:00 |
Israel | yes Oh | 8 Juli 2013 | 22:00 |
Lihat pula
- Penggambaran kebudayaan Leonardo da Vinci
- Leonardo (serial TV) sebuah serial televisi anak-anak 2011–2012 dari BBC
- Kehidupan pribadi Leonardo da Vinci
Referensi
- ^ Jonathan Jones. "Da Vinci's Demons: the new TV show that totally reinvents Leonardo's life". The Guardian. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ a b Marisa Guthrie (8 Agustus 2011). "Starz Partners with BBC on Original Series". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Christine Shaw. "Starz and BBC Worldwide Productions announce new original series Da Vinci's Demons". BBC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-10. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Robin Turner. "TV premiere for US show Da Vinci's Demons dazzles Neath". Wales Online. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Unknown. "Tom Riley: Sex, violence and playing the lead in Da Vinci's Demons". Metro. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Lesley Goldberg (25 Oktober 2011). "Starz Orders David Goyer's Da Vinci's Demons to Series". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ NellieAndreeva. "Starz Renews David S. Goyer's Da Vinci's Demons For Season 3 With John Shiban As Showrunner". Deadline.com. Diakses tanggal 6 Mei 2014.
- ^ Jon Weisman. "BBC Worldwide Prods. eyes new shows". Variety. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Dave Mcnary. "Universal taps writer for "Prosthesis"". Variety. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ Zach Johnson. "Creative Arts Emmys 2013 Complete List of Winners". E! Online. Diakses tanggal 10 Maret 2014.
- ^ "FOX series overview: Da Vinci's Demons". zapnet.nl. Diakses tanggal 1 April 2014.
Pranala luar
- Situs web resmi
- Da Vinci's Demons di IMDb (dalam bahasa Inggris)