Francesco Rosi
Francesco Rosi (15 November 1922 – 10 Januari 2015) adalah seorang sutradara Italia. Filmnya The Mattei Affair memenangkan Palme d'Or di Festival Film Cannes 1972. Film-filmnya Rosi, khususnya dari tahun 1960an dan 1970an, sering menampilkan pesan-pesan politik. Ia melanjutkan penyutradaraan sampai 1997, film terakhirnya merupakan adaptasi buku Primo Levi The Truce.
Di Festival Film Internasional Berlin 2008, 13 filmnya ditayangkan.
Biografi
Asal mula dan karier awal
Rosi lahir di Naples pada 1922. Ayahnya bekerja pada industri perkapalan
Referensi
- ^ Elley, Derek (ed.) (1991). Variety Movie Guide. Hamlyn Publishing Group. hlm. 365. ISBN 0-600-56813-X.
- ^ Shipman, David (1991). The Story of Cinema: Volume Two – from Citizen Kane to the Present Day. Hodder & Stoughton. hlm. 1088-1092. ISBN 0-340-28259-2.
Bacaan tambahan
- Testa, C. (ed.) (1996), Poet of Civic Courage: The Films of Francesco Rosi, Greenwood Press, ISBN 0-275-95800-0
- Gieri, M. (1996), '"Hands Over the City: Cinema as Political Indictment and Social Commitment" (in Testa, 1996)
- 58th Berlinale – Homage 2008 Francesco Rosi Diarsipkan 2007-07-18 di Wayback Machine. at the 58th Berlinale
- Uncensured Ballet: revisiting Francesco Rosi’s film, Il momento della verità Diarsipkan 2015-04-02 di Wayback Machine. 2015 feature article at ArtsEditor.com
Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Francesco Rosi.
- Q&A with Rosi Diarsipkan 2020-07-31 di Wayback Machine. from The Hollywood Reporter
- Biography of Francesco Rosi Diarsipkan 2020-11-30 di Wayback Machine. from Senses of Cinema
- Francesco Rosi di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Literature on Francesco Rosi Diarsipkan 2020-09-06 di Wayback Machine.
- Francesco Rosi, 1922–2015 Diarsipkan 2020-08-22 di Wayback Machine. – obituary at BFI
- ROSI, Francesco Diarsipkan 2016-03-05 di Wayback Machine. at treccani.it Film Encyclopedia (2004) (with Bibliography) (Italia)