Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli Putra FIVB 2016
Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli Putra FIVB 2016 adalah kompetisi antarklub bola voli yang diselenggarkan pada tanggal 18 sampai 23 Oktober di Betim, Brasil .
Tim asal Brasil, Sada Cruzeiro berhasil mengalahkan Zenit Kazan (Rusia) di pertandingan final kejuaraan dunia bola voli putra 2016, keberhasilan ini merupakan kedua kalinya secara beruntun atau ketiga kalinya dalam sejarah klub.
Setiap tim akan saling bertemu di masing-masing grup, dua tim teratas dari masing-masing pul akan lolos ke putaran final untuk bertanding di fase semifinal selanjutnya tim yang kalah akan bermain di perebutan juara ke-3 dan tim yang menang akan bertanding di babak final.
Aturan peringkat
Jumlah kemenangan
Poin
Rasio set
Rasio poin
Hasil antara tim yang memiliki poin sama
Menang 3–0 atau 3–1: 3 poin untuk pemenang, 0 poin untuk tim kalah
Menang 3–2: 2 poin untuk pemenang, 1 poin untuk tim kalah.
Peserta
Penempatan pul
Lokasi penyelenggaraan
Ginásio Poliesportivo Divino Braga, Betim, Brazil
Babak grup
Pul A
Pos
Team
Main
M
K
Poin
MS
KS
RS
SPW
SPL
SPR
Kualifikasi
1
Sada Cruzeiro
3
3
0
9
9
1
9,000
246
181
1,359
Lolos ke babak gugur
2
Zenit Kazan
3
2
1
6
7
3
2,333
239
199
1,201
3
Taichung Bank
3
1
2
3
3
7
0,429
192
232
0,828
4
Tala'ea El-Gaish
3
0
3
0
1
9
0,111
183
248
0,738
Sumber:
Tanggal
Waktu
Skor
Set 1
Set 2
Set 3
Set 4
Set 5
Total
Laporan
18 Okt
14:30
Zenit Kazan
3–0
Tala'ea El-Gaish
25–14
25–19
25–15
75–48
P2 P3
18 Okt
19:30
Sada Cruzeiro
3–0
Taichung Bank
25–10
25–16
25–13
75–39
P2 P3
19 Okt
19:00
Sada Cruzeiro
3–0
Tala'ea El-Gaish
25–18
25–20
25–15
75–53
P2 P3
20 Okt
15:00
Tala'ea El-Gaish
1–3
Taichung Bank
25–23
20–25
14–25
23–25
82–98
P2 P3
20 Okt
20:00
Sada Cruzeiro
3–1
Zenit Kazan
25–20
20–25
26–24
25–20
96–89
P2 P3
21 Okt
17:30
Zenit Kazan
3–0
Taichung Bank
25–22
25–16
25–17
75–55
P2 P3
Pul B
Pos
Team
Main
M
K
Poin
MS
KS
RS
SPW
SPL
SPR
Kualifikasi
1
Trentino Diatec
3
3
0
9
9
1
9,000
249
210
1,186
Lolos ke babak gugur
2
Personal Bolívar
3
2
1
6
7
5
1,400
284
292
0,973
3
UPCN San Juan
3
1
2
3
4
6
0,667
250
246
1,016
4
Minas Tênis Clube (H)
3
0
3
0
1
9
0,111
208
243
0,856
Sumber: (H) Tuan rumah.
Babak gugur
Semifinal
Perebutan tempat ketiga
Tanggal
Waktu
Skor
Set 1
Set 2
Set 3
Set 4
Set 5
Total
Laporan
23 Okt
14:00
Personal Bolívar
2–3
Trentino Diatec
22–25
25–23
23–25
31–29
15–17
116–119
P2 P3
Final
Klasemen akhir
Penghargaan individu
Pranala luar
Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli FIVB
Putra
Edisi Skuat
1989
1990
1991
1992
2009
2010
2011
2012
2013
2014
2015
2016
2017
2018
2019
Putri
Edisi
São Paulo 1991
Jesi 1992
São Paulo 1994
Doha 2010
Doha 2011
Doha 2012
Zürich 2013
Zürich 2014
Zürich 2015
Pasay 2016
Kobe 2017
Shaoxing 2018
Shaoxing 2019
Skuat
1991
1992
1994
2010
2011
2012
2013
2014
2015
2016
2017
2018
2019
The article is a derivative under the Creative Commons Attribution-ShareAlike License .
A link to the original article can be found here and attribution parties here
By using this site, you agree to the Terms of Use . Gpedia ® is a registered trademark of the Cyberajah Pty Ltd