Nakagyō-ku, Kyōto

Nakagyō
中京区
Lokasi Nakagyō di kota Kyōto
Lokasi Nakagyō di kota Kyōto
Negara Jepang
WilayahKansai
Prefektur Kyōto
KotaKyōto
Luas
 • Total7,41 km2 (2,86 sq mi)
Populasi
 (Oktober 1, 2015)
 • Total109.341
 • Kepadatan14.756/km2 (38,220/sq mi)
Zona waktuUTC+09:00
Kode pos
604-8588
Nomor telepon075-812-0061
Alamat521 Nishihorikawa Oike Kudaru Nishisanbōhorikawachō, Nakagyō-ku, Kyōto-shi, Kyōto-fu
Situs webSitus web resmi

Nakagyō (中京区, Nakagyō-ku) adalah satu dari sebelas distrik kota di kota Kyōto, Prefektur Kyōto, Jepang.

Pariwisata, belanja, dan hiburan adalah sumber utama pendapatan di daerah tersebut. Sungai Kamo mengalir melalui distrik kota ini di daerah yang dikenal sebagai Kawaramachi. Tiga festival paling terkenal di Kyoto: Aoi Matsuri, Festival Gion, dan Jidai Matsuri semuanya bisa dilihat di Nakagyō-ku. Distrik kota ini juga merupakan rumah bagi beberapa tempat-tempat bersejarah dan kuil-kuil.

Demografi

Menurut data sensus Jepang,[1] ini adalah populasi Nakagyō dalam beberapa tahun terakhir.

1995 2000 2005 2010 2015
91.062 95.038 102.129 105.306 109.341

Ekonomi

  • Q-Games
  • Shimadzu, di Nishinokyo-Kuwabara-cho
  • Nichicon, di Karasuma-dori Oike-agaru
  • Hatena, di Oike-dori Ainomachi-Higashi-Iru
  • Rel Listrik Keifuku, di Shijo-Omiya Nishi-Iru

Referensi

Pranala luar