Universitas_Auckland

The University of Auckland
Te Whare Wānanga o Tāmaki Makaurau


Lambang University of Auckland

 
 
Informasi
Motobahasa Latin: Ingenio et labore
Moto dalam bahasa Inggris
By natural ability and hard work
JenisNegeri
Didirikan1883
KanselirIan Parton
Wakil KanselirStuart McCutcheon
Staf administrasi
5.019 (FTS, 2012)[1]
Sarjana25.368 (EFTS, 2012)[1]
Magister7.232 (EFTS, 2012)[1]
Lokasi,
KampusBanyak
AfiliasiACU, APAIE, APRU, Universitas 21, WUN
Situs webwww.auckland.ac.nz
Logo University of Auckland
X: AucklandUni Modifica els identificadors a Wikidata
Menara jam (Old Arts Building) di kampus kota. Bangunan ini dijadikan tempat bersejarah 'Category I' dan rampung dibangun tahun 1926. Menara jam ini dianggap markah tanah Auckland dan ikon universitas.[2]
University House, juga disebut Old Synagogue, disewa oleh pihak universitas

The University of Auckland (bahasa Maori: Te Whare Wānanga o Tāmaki Makaurau) adalah sebuah universitas yang terletak di Auckland, Selandia Baru. Universitas ini adalah yang terbesar di Selandia Baru dan menempati peringkat ke-82 di dunia menurut QS World University Rankings 2011.[3] Didirikan tahun 1883 sebagai perguruan konstituen University of New Zealand, universitas ini terdiri dari delapan fakultas yang tersebar di enam kampus. Universitas ini memiliki lebih dari 40.000 mahasiswa.[4]

University of Auckland menyediakan kombinasi program gabungan terbanyak di Selandia Baru, sekitar 50 kombinasi. Program gabungan memungkinkan mahasiswa memperoleh beberapa gelar dalam waktu belajar yang singkat.

Fakultas dan lembaga

Sekolah dan fakultas

Bagian gedung Medical School di Grafton
  • Faculty of Arts[5]
  • Business School[6]
  • The National Institute of Creative Arts and Industries (NICAI)[7]
  • Faculty of Education[8]
  • Faculty of Engineering[9]
  • Faculty of Law[10]
  • Faculty of Medical and Health Sciences[11]
  • Faculty of Science[12]

Lembaga penelitian

  • The Liggins Institute
  • Auckland Bioengineering Institute (ABI)

Alumni ternama

  • Jo Aleh, pelayar juara dunia dan Olimpiade
  • Philippa Boyens, penulis naskah pemenang Academy Award
  • Niki Caro, sutradara, produser, dan penulis naskah
  • Vincent Cheng, ketua HSBC
  • Helen Clark, mantan Perdana Menteri Selandia Baru, Administrator United Nations Development Programme
  • Russell Coutts, pelayar
  • Mahé Drysdale, pendayung juara Olimpiade dan dunia
  • Sian Elias, Hakim Agung Selandia Baru sejak 17 Mei 1999
  • Jeanette Fitzsimons, politikus dan pencinta lingkungan Selandia Baru
  • Jeffrey Grice, pianis
  • Gavin Hastings, pemain rugbi Skotlandia.[13]
  • Harry Hawthorn, antropolog Kanada
  • John Hood, mantan Wakil Kanselir University of Oxford
  • Jonathan Hunt, mantan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat, Order of New Zealand
  • Michael Jones, pemain rugbi
  • Vaughan Jones, pemenang Fields Medal
  • David Lange, mantan Perdana Menteri Selandia Baru
  • Viliami Latu, Menteri Kepolisian Tonga
  • Lucy Lawless, aktris
  • Paul Huljich, CEO Best Corporation, penulis
  • Ashley Lawrence (1934–1990), dirigen
  • Tuilaepa Aiono Sailele Malielegaoi, Perdana Menteri Samoa[14]
  • Marya Martin, flautis
  • Stephen Parke, fisikawan
  • Winston Peters, politikus
  • Peter C. B. Phillips, ekonom
  • Anthony Randerson, Hakim Agung Selandia Baru sejak Desember 2004
  • Mike Rann, Mantan Perdana Menteri Australia Selatan dan calon Komisaris Tinggi Australia untuk Britania Raya[15]
  • William Sage Rapson, kimiawan
  • Anand Satyanand, Gubernur Jenderal Selandia Baru
  • Wilma Smith, violinis konser dan guru musik kelahiran Fiji
  • Rory Sweetman, sejarawan
  • Ronald Syme, penulis klasik Selandia Baru abad ke-20
  • Christine Tan, pembaca berita CNBC
  • David Wills, penerjemah Jacques Derrida
  • Vangelis Vitalis, diplomat

Referensi

  1. ^ a b c "Annual Report 2012" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2013-10-03. Diakses tanggal 30 June 2013. 
  2. ^ Heritage Sites to Visit: Auckland City. New Zealand Historic Places Trust. Retrieved 6 November 2008.
  3. ^ QS World University Rankings - 2011. Top Universities (2012-12-19). Retrieved on 2013-07-16.
  4. ^ Dye, Stuart (26 April 2006). "Auckland University worth $4.4 billion to the region". The New Zealand Herald. Diakses tanggal 25 November 2011. 
  5. ^ Faculty of Arts. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  6. ^ Faculty of Business and Economics. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  7. ^ Creative Arts and Industries. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  8. ^ Faculty of Education. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  9. ^ Faculty of Engineering. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  10. ^ Faculty of Law. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  11. ^ Faculty of Medical and Health Sciences. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  12. ^ Faculty of Science. The University of Auckland. Retrieved on 6 November 2008.
  13. ^ Bath, Richard, ed. (1997). Complete Book of Rugby. Seven Oaks Ltd. hlm. 111. ISBN 1-86200-013-1. 
  14. ^ "The Hon. Tuilaepa Malielegaoi". University of Auckland School of Business. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-02-20. Diakses tanggal 2009-10-05. 
  15. ^ Rann confirmed as UK high commissioner: ABC 23 August 2012
  • A Complete Guide To Heraldry by A.C. Fox-Davies 1909.

Pranala luar

36°51′08″S 174°46′08″E / 36.852256°S 174.768866°E / -36.852256; 174.768866